Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Contoh Program Pada Aplikasi Delphi untuk Latihan

Gambar
Dalam belajar programming, Anda sangat wajib untuk mempelajari macam-macam bahasa pemrograman. Agar Anda mahir, Anda harus sering latihan. Cara latihannya gimana? Yah dengan mencoba mempraktekkan program-program yang sudah ada. Jika sudah dipraktekkan, pelajari program tersebut agar Anda paham. Salah satu bahasa pemrograman yang banyak digunakan oleh programmer adalah Delphi. Delphi adalah bahasa pemrograman untuk pengembangan aplikasi konsol, desktop, web, maupun perangkat mobile. Delphi awalnya dikembangkan oleh CodeGear sebagai divisi pengembangan software milik Embarcadero, dimana sebelumnya divisi tersebutadalah milik Borland. Pada mulanya, Delphi ditujukan hanya untuk OS Microsoft Windows saja, namun sekarang ini Delphi bisa digunakan untuk mengembangkan aplikasi di jenis sistem operasi komputer lainnya, seperti Mac OS X, iOS, dan Android. Kelebihan dan kekurangan bahasa pemrograman generasi ke-4 juga dimiliki oleh bahasa pemrograman ini. Pada artikel kali ini, kami akan memb

6 Macam Software Database dan Fungsinya

Gambar
Software database merupakan salah satu jenis software yang juga menjadi bagian yang sangat penting didalam komputer. Ada berbagai software database yang bisa menjadi bagian dalam pengolahan pada komputer. Dengan adanya software database ini komputer bisa berjalan dengan baik dan bisa berjalan sesuai dengan apa yang digunakan. Secara umum ada beberapa jenis software database yang sering digunakan seperti berikut ini. 1. Microsoft Acces Software database yang satu ini sangat cocok untuk digunakan untuk sebagaian besar komputer relasional. Komputer-komputer rumahan yang hanya digunakan untuk berbagai kebutuhan yang ringan sekalipun juga banyak yang menggunakan Mircrosoft Acces ini sebagai data base andalan untuk digunakan. Software ini merupakan basis yang digunakan untuk data-data dari Microsoft Jet Database Engine dan beberapa tampilan grafis yang sering digunakan oleh pengguna rumahan. Database yang satu ini hadir untuk berbagai series dan yang paling baru merupakan Microsoft

9 Macam Software Akuntansi dan Penjelasannya

Gambar
Perkembangan teknologi di dunia sekarang ini sudah semakin canggih, banyak hal diciptakan dengan tujuan untuk mempermudah kehidupan. Mulai dari adanya komputer yang bisa dimiliki secara personal dengan berbagai jenis softwarenya; jaringan internet dengan berbagai jenis situs beserta layanannya; hingga smartphone dengan berbagai aplikasinya; yang memudahkan banyak hal dalam pekerjaan manusia, menyediakan informasi, juga hiburan. Ada banyak program komputer yang membantu berbagai perkerjaan manusia, salah satunya dalam bidang akuntansi. Berbagai macam software akuntansi, mulai dari yang sederhana hingga yang memiliki fungki perhitunagn akuntani yang komplek tersedia untuk dapat kita gunakan untuk membantu melakukan perhitungan keuangan kita. Jika anda sedang mencari software akuntansi yang tepat untuk membantu melakukan perhitungan keuangan anda, berikut akan dijelaskan bebarapa macam software akuntansi sebagai referensi anda. 1. MYOB Mind Your Own Businnes atau MYOB, merupakan s

12 Macam-macam Software Jaringan Pada Komputer

Gambar
Software jaringan menjadi salah satu kebutuhan yang diperlukan oleh komputer untuk bisa berjalan dan bergerak sesuai denga keinginan pengguna. Software jaringan sendiri memiliki fungsi sebagai jaringan yang berfungsi untuk mengetahui dan melihat tentang host mana yang terhubung antara satu komputer dengan yang lain, melihat data yang sedang berjalan dan berbagai fungsi lainnya. Pada intinya Software jaringan ini dipergunakan sebagai alat untuk memantau dan melihat semua aktivitas yang ada pada komputer dan berkaitan dengan jaringan. Dengan fungsi yang sangat fatal tersebut maka dibutuhkan software jaringan terbaik dan juga tepat untuk digunakan pada setiap komputer yang anda miliki. Berikut ini berbagai software terbaik yang sering dipilih untuk digunakan pada seluruh jenis komputer. Macam-macam Software Jaringan 1. Microsoft Network Monitor Fungsi: Melihat, Menangkat dan juga menganalisis segala proses yang ada pada jaringan. Untuk mengatasi segala masalah yang ada pada

4 Cara Menambah VGA Laptop dengan Software

Gambar
VGA merupakan standar tampilan komputer analog. Standar yang dipasarkan pertama kali pada tahun 1987 oleh IBM ini sebenarnya sudah diganti dengan standar baru yang lebih uptodate. Namun VGA masih tetap diimpelementasikan pada Personal Computer (PC). Fungsi VGA card adalah mengolah data grafis yang ditampilkan pada monitor. Kartu VGA menerjemahkan sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafis pada monitor. Jenis-jenis VGA Card yang digunakan pada komputer ada beberapa macam, yaitu kartu VGA ISA, kartu VGA EISA, kartu VGA PCI, kartu VGA AGP, dan kartu VGA PCIe. Program – program yang membutuhkan kualitas display tinggi seperti beberapa jenis game dan program desain grafis, bisa membuat laptop terasa lemot ketika dijalankan. Salah satu penyebab hal tersebut terjadi adalah karena kapasitas kartu grafis (VGA) anda kurang , sehingga ruang memori VGA menjadi terlalu penuh dan menyebabkan kinerja processor terhambat. Salah satu cara meningkatkan kinerja laptop yang lemot yang

Cara Merubah JPEG ke PDF Online dan Offline

Gambar
Format JPEG dan PDF sepertinya sudah tidak asing lagi bagi anda, pasalnya kedua jenis ekstensi file ini sering kita temukan ketika berurusan dengan dunia digital. JPEG yang merupakan singkatan dari ‘Joint Photographic Expert Group’, adalah format umum untuk file yang berupa foto. Sedangkan PDF yang merupakan singkatan dari  ‘Portable Document Format’  adalah format digital dari sebuah dokumen Seringkali kita perlu untuk merubah file JPEG menjadi PDF karena berbagai alasan. Misalnya ketika melamar pekerjaan secara online, biasanya file KTP yang anda scan, serta foto diri di minta dikirim dalam bentuk pdf bersama dokumen lainnya. Untuk itu mau tidak mau maka file KTP/ foto diri yang awalnya berekstensi jpg, harus kita convert dulu menjadi pdf sebelum dikirimkan Dengan merubah file JPEG menjadi PDF juga bisa memberikan banyak keuntungan. Salah satunya  mengenai kualitas foto Pengompresan file jpg, akan mengorbankan kualitas foto. Semakin tinggi tingkat kompresi, semakin turun kualit

Cara Buat Akun Microsoft di Android, Lumia dan Windows

Gambar
Microsoft Account ( atau akun Microsoft dalam bahasa Indonesia ), biasa juga di singkat dengan sebutan MSA yang sebelumnya di kenal sebagai Microsoft Passport, .NET ( di baca dot net ) Passport, Microsoft Passport Network, dan Windows Live ID, sebenarnya merupakan suatu alamat E – Mail yang dapat di gunakan oleh pengguna untuk masuk ( log in / sign in ) ke situs web atau aplikasi Microsoft. Alamat E – Mail yang di maksud bukan sembarang alamat E – Mail, domain yang di gunakan merupakan domain resmi Microsoft seperti outlook.com, dulu Saya pernah membuat akun Microsoft dengan berbagai domain, di antaranya username@live.com, username@windowslive.com, username@hotmail.com, username@msn.com, dan username@passport.com, namun karena suatu alasan akun tersebut sudah tidak dapat Saya akses kembali, sehingga Saya terpaksa harus mendaftar akun Microsoft baru dengan domain yang baru pula. Dulu saat Saya mendaftar akun Microsoft Saya dapat memilih domain mana yang akan kita gunakan, namun s