Fungsi Dropbox dan Fitur Unggulannya
6 Fungsi Dropbox dan Fitur Unggulannya Dropbox adalah aplikasi yang digunakan untuk menyimpan file secara online, Dropbox menggunakan teknologi penyimpanan berbasis cloud. Pada prinsipnya Dropbox memudahkan penggunanya dalam menyimpan dan berbagi file. Dropbox diklaim telah digunakan oleh 500 jutaan pengguna di seluruh dunia, pada perangkat apapun, dan total lebih dari 200 ribuan perusahaan telah bergabung dengan layanan Dropbox business. Banyaknya jumlah pengguna Dropbox telah menghasilkan lebih dari 3,3 milyar koneksi dibuat dengan Dropbox, dan lebih dari 1,2 milyar file disimpan di Dropbox setiap harinya. Salah satu keunggulan Dropbox adalah keamanan file-file yang tersimpan, dan terjaganya privasi pengguna dari setiap pemilik file tersebut. Baca juga artikel lain: Pengertian Software Menurut Para Ahli Software yang Digunakan untuk Mengakses Internet Fungsi Software Basis Data Perangkat Lunak Jaringan Komputer Bahaya Menggunakan Software Bajakan Saat ini Dropbox memili